Lab 25. Mikrotik MTCRE (OSPF Multi Area)


Jika kita sudah mempunyai jaringan besar maka disarankan membuat beberapa area OSPF. Dengan memisahkan jaringan OSPF pada bebrapa area, akan menghemat resource router dan bandwith jaringan. Kita disarankan untuk memecah jaringan OSPF menjadi bebrapa area jika jumlahnya router lebih dari 80.

Berikut topologi yang kita gunakan pada lab ini



Sebelumnya kita setting IP pada masing-masing PC sesuai dengan topologi di atas.
Pertama kita konfigurasi IP Address pada seluruh router






Selanjutnya kita konfigurasi OSPF pada R1,R2,dan R3






Untuk pengecekan kita coba lihat tabel routing pada R1


Bahwa R1 sudah mengetahui dua remote networknya melalui OSPF. Kedua network tersebut berada di area lain, ditandai dengan tulisan inter-area. Jika suatu network berada dalam satu area dengan router, maka typenya adalah intra-area.
Coba kita lakukan PING dari PC1 ke PC2



Posting Komentar

0 Komentar